Thursday 24 June 2010

Membuat Teks yang Berputar Mengelilingi Cursor

Setelah dulu kita telah belajar bersama bagaiamana mengganti cursor yang ada di blog kita dengan gambar, sekarang bagaimana kalau kita belajar yang masih terkait dengan cursor? Setuju :D

Ya kita kali ini akan belajar membuat teks yang berputar-putar mengelilingi cursor kita di blog. Tulisan yang yang mengikuti cursor yang kita gerak-gerakan kemana saja atau bahkan cursor itu diam. Dengan membuat

Wednesday 16 June 2010

Membuat Link Pelangi

Setelah dulu saya pernah menulis tentang cara membuat tulisan berkedip-kedip. Kini saatnya ganti bagaimana cara membuat tulisan link jadi pelangi. Loh kok bisa? iya, saat kita taruh kursor di link tersebut maka tulisan akan berubah-rubah warna seperi pelangi yang warna-warni.

Pelangi atau bianglala adalah gejala optik dan meteorologi berupa cahaya beraneka warna saling sejajar yang tampak di

Wednesday 9 June 2010

Mengubah Cursor Blog dengan Gambar

Kembali membahas untuk mempercantik blog, kali ini kita akan belajar bagaimana mengubah cursor yang ada di blog kita dengan gambar. Ini baik juga untuk blog kita, sehingga akan membuat blog kita menjadi berbeda dengan blog-blog yang lain. Kalau yang lain standart maka blog kita berbeda dan jadi unik :)
Cursor yang ada di blog kita dapat kamu rubah dengan foto atau gambat yang kita suka. Atau kamu

Thursday 3 June 2010

Alert untuk Menyambut Pengunjung Blog



Setiap akan kita masuk di sebuah rumah seseorang teman kita, seperti yang biasa saya lihat, di pintu ada aja tulisan (stiker)yang beisikan alert, 'ucapakan salam". Dan kita juga bisa menyabut pengunjung blog kita dengan sebuag peasan atau alert. Yang tentunya isi alert itu bisa kita modif sendiri. Setelah pengunjung mengklik tombol oke, maka alert itu akan hilang.

Selain itu kita bisa